12 Tips Membeli Kalung Emas di Toko Perhiasan, Pahami Supaya tidak Tertipu Harga Mahal
Kalung emas merupakan perhiasan yang sering digunakan oleh perempuan untuk mempercantik diri, khususnya di bagian leher. Pemakaian kalung dapat memberikan statement pada penampilan seseorang. Namun, dalam memilih kalung baik untuk pemakaian sehari-hari ataupun untuk instrumen investasi, kamu perlu memperhatikan beberapa hal untuk menghindari ketidakcocokan. Pada umumnya, kalung emas memiliki berbagai jenis desain, bentuk dan juga …