Cincin Nikah

cincin emas kuning untuk mahar pernikahan

Bahas Tuntas Tentang Cincin Emas Kuning Untuk Mahar

Mas kawin atau mahar menjadi barang yang harus kamu siapkan karena mahar inilah yang menjadi pengikat dan simbol kesanggupan pihak pria untuk memikul tanggung jawab sebagai kepala keluarga nantinya.  Mahar bisa berupa berbagai macam bentuk barang dan nilai, tapi salah satu yang paling sering digunakan adalah cincin pernikahan. Meskipun dalam budaya lain ada yang menganggap …

Bahas Tuntas Tentang Cincin Emas Kuning Untuk Mahar Selengkapnya »

arti cincin di setiap jari

Unik dan Penuh Pesona: Cari Tahu Arti Cincin di Setiap Jari

Halo, para pencinta cincin di mana pun kamu berada! Kamu pernah kepikiran punya koleksi cincin di setiap jari? Atau, mungkin kamu adalah tipe yang suka memakai cincin hanya di satu jari tertentu? Kamu harus tahu, nih, ada arti cincin di setiap jari, loh. Eits, sebelum kamu semakin penasaran, yuk kita ulik sedikit tentang cincin dan …

Unik dan Penuh Pesona: Cari Tahu Arti Cincin di Setiap Jari Selengkapnya »

cincin tunangan emas putih

Wajib Tahu! 5 Tips Sebelum Memesan Cincin Tunangan untuk Momen Istimewa

Selain pernikahan, momen pertunangan juga biasanya menggunakan cincin sebagai simbolis ikatan antara sepasang kekasih. Oleh karena itu, cincin tunangan bukan sekadar perhiasan semata, melainkan juga merupakan lambang ikatan dua individu yang telah siap untuk melangkah ke jenjang pernikahan dan membagi hidup bersama. Cincin tunangan sejatinya memiliki karakteristik yang berbeda dengan cincin pernikahan. Oleh karena itu, jika …

Wajib Tahu! 5 Tips Sebelum Memesan Cincin Tunangan untuk Momen Istimewa Selengkapnya »

arti cincin di jari telunjuk

Makna Pemakaian Cincin di Jari Telunjuk, Sudah Tahu Belum?

Penggunaan cincin di jari telunjuk mungkin sudah tidak asing bagi sebagian besar orang. Sebab, memakai cincin di jari telunjuk merupakan salah satu pilihan gaya yang populer saat ini, terutama di antara para pria. Sama hal dengan jari lainnya, mengenakan cincin di jari telunjuk dapat memiliki beberapa arti dan interpretasi, tergantung pada budaya, tradisi, dan preferensi …

Makna Pemakaian Cincin di Jari Telunjuk, Sudah Tahu Belum? Selengkapnya »

cincin perak untuk pria

Tips Memilih Cincin Perak Pria yang Tepat dan Nyaman

engaCincin adalah salah satu aksesori yang bisa dipakai baik oleh pria maupun wanita. Ada banyak bahan cincin yang bisa kamu pilih. Mulai dari emas, perak, palladium, titanium, dan logam mulia lainnya.  Lalu, apa bahan cincin yang cocok untuk pria? Apakah cincin perak pria adalah pilihan terbaik? Bagaimana tips memilih cincin untuk pria? Semua akan kamu …

Tips Memilih Cincin Perak Pria yang Tepat dan Nyaman Selengkapnya »

Model Cincin Simple Tapi Elegan

5 Rekomendasi Model Cincin Simple tapi Elegan dari V&CO Jewellery

Cincin nikah memiliki arti yang sangat penting karena memiliki makna simbolis yang kuat. Cincin tersebut merupakan saksi bagaimana kamu dan pasanganmu bersatu di momen bahagiamu. Oleh karena itu, penting untuk memilih cincin yang tepat di antara banyaknya desain cincin nikah saat ini. Salah satu model cincin nikah yang populer adalah cincin nikah dengan model yang …

5 Rekomendasi Model Cincin Simple tapi Elegan dari V&CO Jewellery Selengkapnya »

makna cincin di jari

Fakta Menarik Tentang Cincin di Jari Manis Tangan Kiri

Cincin adalah perhiasan yang memiliki makna dan simbolisme yang signifikan dalam berbagai budaya dan tradisi di seluruh dunia. Menariknya, penggunaan cincin di setiap jari mempunyai arti yang berbeda-beda, lo. Seperti halnya penggunaan cincin di jari manis kiri.  Mau tahu apa saja fakta menarik seputar tentang cincin di jari manis tangan kiri? Yuk, simak ulasan berikut! …

Fakta Menarik Tentang Cincin di Jari Manis Tangan Kiri Selengkapnya »

Cincin nikah simple

Ketentuan Cincin Pernikahan dalam Islam, Dibolehkan atau Dilarang?

Salah satu persiapan sebelum menikah adalah cincin kawin untuk kedua pasangan. Ada banyak jenis logam mulia yang bisa kamu pilih, mulai dari cincin perak, emas, palladium, titanium, dan lainnya. Lalu, bagaimana ketentuan cincin pernikahan dalam Islam? Apakah diperbolehkan atau dilarang? Simak penjelasan selengkapnya di sini! Syarat dan Rukun Menikah dalam Islam Menikah adalah salah satu …

Ketentuan Cincin Pernikahan dalam Islam, Dibolehkan atau Dilarang? Selengkapnya »

cincin platinum pria dan wanita

Cincin Platinum: Alternatif untuk Wedding Ring selain Emas

Saat ini, banyak logam yang bisa dijadikan sebagai bahan untuk pembuatan  cincin pernikahan misalnya saja emas, palladium, perak dan platinum. Menentukan logam baik itu untuk cincin pertunangan atau pernikahan sama pentingnya dengan memilih batu permata atau model yang sempurna untuk cincin tersebut. Hal ini dikarenakan logam yang dipilih dapat memiliki dampak yang signifikan terhadap umur …

Cincin Platinum: Alternatif untuk Wedding Ring selain Emas Selengkapnya »

cincin tunangan emas rosegold

Kecantikan Cincin Rose Gold yang Tak Lekang oleh Waktu

Cincin emas adalah salah satu perhiasan yang menjadi favorit wanita karena mudah dipakai dan memiliki banyak desain menarik. Pilihan bahan logam mulianya juga beragam. Mulai dari platinum, titanium, perak, palladium, dan tungsten. Warna cincin emas pun banyak pilihannya, seperti emas kuning yang paling banyak di pasaran, emas putih yang elegan, hingga cincin rose gold yang …

Kecantikan Cincin Rose Gold yang Tak Lekang oleh Waktu Selengkapnya »