Lamaran

daftar bawaan tunangan

4 Barang Wajib untuk Bawaan Tunangan, Siapkan Budget-nya!

Mempersiapkan acara pertunangan merupakan tantangan yang signifikan bagi calon pasangan dan keluarga, terutama jika waktu persiapan terbatas. Selain mempersiapkan secara mental, kedua belah pihak juga harus memikirkan barang-barang atau oleh-oleh yang akan diberikan saat acara pertunangan. Meskipun umumnya pihak laki-laki yang membawa bawaan tunangan, bukan hal yang tidak mungkin jika pihak perempuan juga ingin memberikan …

4 Barang Wajib untuk Bawaan Tunangan, Siapkan Budget-nya! Selengkapnya »

lamaran nikah

Tentang Lamaran: Apakah Harus Menggunakan Cincin?

Dalam beberapa drama atau film terutama dengan genre romantis, sering kita temui adegan di mana salah satu tokoh lelakinya melamar sang kekasih. Tentunya hal yang paling ikonik adalah sang pemeran laki-laki membawa sebuah kotak berisi cincin lamaran untuk melamar sang kekasih. Pada akhirnya, hal ini membekas dan menjadi contoh bagi banyak orang terutama para laki-laki …

Tentang Lamaran: Apakah Harus Menggunakan Cincin? Selengkapnya »

acara lamaran

Acara Lamaran, Bagaimana Susunannya?

Acara lamaran pernikahan merupakan acara yang dinantikan oleh calon pengantin beserta keluarganya. Pada saat ini, pihak keluarga pria secara resmi meminang sang mempelai wanita untuk lanjut ke jenjang pernikahan. Biasanya, acara lamaran dilakukan sekitar tiga hingga enam bulan sebelum hari pernikahan diadakan. Banyaknya ragam tradisi pernikahan seringkali menimbulkan kebingungan ketika menyusun konsep dan susunan acara …

Acara Lamaran, Bagaimana Susunannya? Selengkapnya »

Bagaimana Membuat Susunan Acara Lamaran yang Sempurna?

Bagaimana Membuat Susunan Acara Lamaran yang Sempurna?

Susunan acara lamaran tidak bisa kamu remehkan. Tanpa kamu susun dengan baik, acara lamaran tidak akan bisa berjalan lancar. Apalagi buat kamu yang memiliki karakter perfeksionis, yang selalu mengonsep segala sesuatu menjadi sempurna termasuk acara lamaran. Pasti semuanya akan dipikirkan sedetail mungkin. Tidak bisa hanya dengan pertemuan dua keluarga saja, akan tetapi ada acara hiburan, …

Bagaimana Membuat Susunan Acara Lamaran yang Sempurna? Selengkapnya »