Menikah

Menikah di Cafe? Mengapa Tidak!

Menikah di Cafe? Mengapa Tidak!

Setiap orang pasti berbeda, begitu juga bila dikaitkan dengan masalah selera atau saat menentukan untuk menikah di cafe yang mungkin tidak akan dilirik oleh para sepuh. Padahal jika jumlah tamu undangan tidak terlalu banyak dan ingin menjadikan pesta pernikahan yang lebih intim, cafe bisa menjadi pilihan yang paling tepat. Hanya saja, memang banyak yang harus …

Menikah di Cafe? Mengapa Tidak! Selengkapnya »

Menikah di Bulan Syawal Saat Pembatasan Sosial

Menikah di Bulan Syawal Saat Pembatasan Sosial

Bulan Syawal, adalah bulan Hijriah tepat di Hari Raya Idul Fitri dan sebulan setelahnya. Bulan ini, bagi umat muslim adalah bulan yang spesial selain diawali dengan Hari Raya terbesar yaitu Idul Fitri, dianjurkan juga untuk menikah di bulan Syawal ini. Menurut Hadist Riwayat Muslim, Nabi Muhammad Shalallahu alaihi wasallam  menikahi istrinya yaitu Aisyah pada bulan …

Menikah di Bulan Syawal Saat Pembatasan Sosial Selengkapnya »

menikah di luar Indonesia

Ingin Menikah di Luar Negeri? Ini Syarat-syaratnya!

Menikah di luar negeri merupakan impian setiap orang. Soalnya, menikah di luar Indonesia mempunyai kesan dan nilai yang amat istimewa apalagi jika itu dilakukan di negara-negara impian yang high-class. Sudah banyak sekali orang Indonesia melangsungkan pernikahan di luar negeri. Mulai dari orang biasa, pengusaha, artis, hingga pejabat. Namun yang paling banyak diberitakan mengenai pernikahan di …

Ingin Menikah di Luar Negeri? Ini Syarat-syaratnya! Selengkapnya »

Jawab 7 Pertanyaan ini Sebelum Memutuskan untuk Menikah!

Jawab 7 Pertanyaan ini Sebelum Memutuskan untuk Menikah!

Setiap pasangan pastinya ingin hubungan cinta mereka berlanjut menuju arah yang lebih serius yaitu menikah. Namun melanjutkanya ke jenjang pernikahan perlu pertimbangan yang matang agar kehidupan rumah tangga kamu dan pasangan bisa awet dan langgeng hingga maut yang memisahkan. Sebenarnya ada banyak alasan ketika akhirnya sepasang kekasih memutuskan untuk menikah. Namun yang menjadi penting adalah …

Jawab 7 Pertanyaan ini Sebelum Memutuskan untuk Menikah! Selengkapnya »

7 Keahlian yang Wajib Dimiliki Wanita Sebelum Menikah

7 Keahlian yang Wajib Dimiliki Wanita Sebelum Menikah

Menjelang hari pernikahan tentunya kamu harus memastikan segala persiapan yang dilakukan sudah siap dan berjalan dengan maksimal. Namun, segala hal setelah prosesi pernikahan merupakan sesuatu yang wajib juga untuk dipikiran. Tidak hanya kaum pria yang bertugas untuk mencari nafkah tapi kaum wanita juga perlu turut andil dalam urusan berumah tangga. Tahukah kamu, ada keahlian yang …

7 Keahlian yang Wajib Dimiliki Wanita Sebelum Menikah Selengkapnya »

bimbang sebelum menikah

Galau? Ada Tips Atasi Rasa Bimbang Sebelum Menikah

Persiapan pernikahan memang menjadi salah satu proses yang melelahkan sekaligus menyenangkan. Namun, dalam beberapa pengalaman sebagian pasangan justru muncul konflik ketika sedang mempersiapkan pernikahan. Dan lebih bahayanya lagi, beberapa pasangan merasa tidak yakin terhadap pasangan bahkan bimbang sebelum menikah. Seperti perasaan apakah sudah siap menikah, sudah yakin dengan semuanya, dan lainnya. Hal seperti ini bisa …

Galau? Ada Tips Atasi Rasa Bimbang Sebelum Menikah Selengkapnya »

Mengatasi Keraguan Menjelang Pernikahan

Mengatasi Keraguan Menjelang Pernikahan

Jika menurutmu kamu tidak membutuhkan tips mengatasi keraguan menjelang pernikahan, pernahkah kamu mendengar atau melihat ada pernikahan yang tiba-tiba dibatalkan padahal undangan sudah disebar? Saat undangan sudah disebar, seharusnya persiapan pernikahan sudah hampir 100% selesai, bukan? Lalu, kenapa bisa ada yang membatalkan pernikahan di detik-detik menjelang pernikahan seperti itu ya? Kalau sudah dibatalkan seperti itu tentu …

Mengatasi Keraguan Menjelang Pernikahan Selengkapnya »