Logam Mulia

logam mulia antam

Kenali Logam Mulia ANTAM Lebih Dekat

Kamu mungkin sudah tidak asing lagi dengan logam muliaANTAM. Banyak orang yang menginvestasikan uang mereka pada logam mulia ANTAM. Kenalan lebih dekat dengan ANTAM, yuk! Investasi emas merupakan salah satu jenis investasi yang paling menguntungkan, dibandingkan dengan jenis investasi lainnya seperti properti, mobil, dan barang mewah lainnya. Oleh karena itu, beberapa orang memercayakan investasi mereka …

Kenali Logam Mulia ANTAM Lebih Dekat Selengkapnya »

investasi logam emas

Penganekaragaman Investasi dengan Logam Mulia

Dear, meragamkan investasi itu sangat penting dilakukan untuk meminimalkan resiko, lho. Salah satu caranya adalah melakukan diversifikasi atau penganekaragaman investasi dengan logam mulia. Sejak berabad-abad lalu, logam mulia seperti Emas dan Perak telah menjadi simbol kekayaan. Hingga hari ini pun, logam mulia menempati posisi khusus dalam portofolio para investor dunia. Namun, tahukah kamu bahwa harga …

Penganekaragaman Investasi dengan Logam Mulia Selengkapnya »

harga logam emas hari ini

Lihat Harga Emas Antam Hari Ini

Harga emas batangan bersertifikat Antam, keluaran logam mulia PT. Aneka Tambang Tbk (ANTM) naik pada Senin, 10 Februari 2020. Mengutip situs Logam Mulia, harga logam mulia emas hari ini di PT. Antam berada di Rp 775.000. Harga emas Antam ini naik Rp 3.000 per gram dari perdagangan sebelumnya di level Rp 772.000 per gram. Berdasarkan …

Lihat Harga Emas Antam Hari Ini Selengkapnya »

logam mulia

Ayo Kenali Logam Mulia yang Ada di Dunia Ini!

Logam mulia adalah jenis logam yang tahan terdapat proses korosi dan proses oksidasi. Beberapa contoh dari logam mulia adalah rutenium, rhodium, perak, platina, emas dan lain sebagainya. Sifat dari logam tersebut adalah memiliki ketahanan yang sangat kuat, tidak dapat berkarat, tidak berubah secara fisik dan langka atau tidak mudah ditemukan. Selain itu logam tersebut juga …

Ayo Kenali Logam Mulia yang Ada di Dunia Ini! Selengkapnya »

tantangan investasi emas

Apa Saja 5 Faktor yang Mempengaruhi Harga Emas Mulia?

Emas merupakan logam mulia yang biasa digunakan sebagai perhiasan ini dikenal karena keindahan dan nilai jual dari harga emas mulia yang tinggi. Mulai dari ibu-ibu penjual sayuran di pasar, eksekutif muda, sampai artis Hollywood, tidak ada satu orang pun yang bisa lepas dari pesona emas. Salah satu logam mulia ini telah menjadi mas kawin, alat …

Apa Saja 5 Faktor yang Mempengaruhi Harga Emas Mulia? Selengkapnya »

Nilai Berlian

Bagaimana Mengetahui Nilai Berlian? Ini Caranya!

Nilai berlian memang belum banyak yang mengetahui, apalagi untuk jangka panjang. Nilai berlian tidak kalah berharganya dengan nilai emas. Baik itu dalam bentuk warisan keluarga, perhiasan antik, pertunangan atau cincin kawin, berlian adalah permata yang telah melambangkan cinta, legenda, dan kemakmuran selama berabad-abad. Namun, jarang pemilik berlian menyadari apa yang justru membuat satu berlian berharga …

Bagaimana Mengetahui Nilai Berlian? Ini Caranya! Selengkapnya »

Mengenal perak

Mengenal Jenis Logam Lainnya : Perak

Perak merupakan salah satu bahan mineral hasil bumi. Dalam tabel periodik, perak memiliki lambang Ag dengan nomor atom 47. Perak merupakan logam transisi lunak berwarna putih dan mengkilap. Perak adalah konduktor listrik yang baik, memiliki nilai jual tinggi dan merupakan salah satu logam mulia yang tidak mengalami proses korosif. Mengenal perak bermanfaat untuk kamu yang …

Mengenal Jenis Logam Lainnya : Perak Selengkapnya »

Investasi Emas, Pilihan Menabung Modern bagi Generasi Millennial

Investasi Emas, Pilihan Menabung Modern bagi Generasi Millennial

Masih banyak orang yang bertanya-tanya tentang investasi emas, apakah investasi ini menjadi pilihan menabung yang aman dan menguntungkan, atau justru merugikan. Pertanyaan ini bahkan juga melintas di benak mereka yang berasal dari generasi millennial. Beberapa tahun terakhir, generasi ini memang menjadi pusat perhatian di berbagai belahan dunia.

Beli Emas Antam Secara Online VS Offline

Beli Emas Antam Secara Online VS Offline

Kamu tertarik untuk beli emas antam? Emas antam merupakan alat investasi jangka panjang yang sangat menguntungkan. Bagaimana tidak, harga emas antam relatif stabil bahkan cenderung naik dari tahun ke tahun. Fakta inilah yang membuat emas antam dapat dilipatgandakan nilainya saat harga emas sedang meroket tinggi. Tak heran jika banyak kaum konglomerat hingga pejabat negara yang …

Beli Emas Antam Secara Online VS Offline Selengkapnya »