Wedding

Ingin Membuat Konsep Prewedding Outdoor? Perhatikan Hal Berikut Ini

Ingin Membuat Konsep Prewedding Outdoor? Perhatikan Hal Berikut Ini

Konsep prewedding outdoor kerap menjadi pilihan untuk pasangan yang akan melangsungkan pernikahan. Pada umumnya, alasan mendasar pasangan memilih konsep prewedding outdoor karena masalah venue. Banyaknya tempat outdoor yang dapat dijadikan spot foto, menjadikan calon pasangan suami istri ingin melakukan sesi prewedding luar ruang. Tingginya minat pasar untuk merealisasikan konsep prewedding outdoor, menjadikan vendor fotografer semakin …

Ingin Membuat Konsep Prewedding Outdoor? Perhatikan Hal Berikut Ini Selengkapnya »

Tema Wedding Sederhana untuk Pernikahan yang Syahdu

Tema Wedding Sederhana untuk Pernikahan yang Syahdu

Rupanya, sebuah pernikahan tidak melulu tentang tema yang rumit karena ada juga tema wedding sederhana. Akan tetapi, kesederhanaan itu tidak akan membuat acara pernikahanmu terlihat biasa saja atau bahkan membosankan. Kesederhanaan bisa terlihat indah dan menakjubkan apabila dipersiapkan secara matang. Persiapan awal adalah dengan pemilihan tempat. Apabila kamu berencana untuk mengadakan acara pernikahan di rumah, …

Tema Wedding Sederhana untuk Pernikahan yang Syahdu Selengkapnya »

4 Warna Emas yang Belum Kamu Tahu

4 Warna Emas yang Mungkin Belum Kamu Tahu

Mungkin, kamu mengira bahwa emas hanya memiliki satu warna, tapi kamu juga sering menemui warna-warna perhiasan emas lainnya seperti putih, hijau, kuning juga rose gold. Tapi tahukah kamu, warna logam emas bukan hanya kuning saja? Mungkin selama kamu membeli perhiasan, yang dilihat hanya sebatas emas dengan warna kuning mengkilap, padahal warna-warna perhiasan emas sangat beragam. …

4 Warna Emas yang Mungkin Belum Kamu Tahu Selengkapnya »