4 Etika Memakai Perhiasan Saat Wawancara Kerja

4 Etika Memakai Perhiasan Saat Wawancara Kerja

Apakah kamu sedang akan menghadapi wawancara kerja? Tentu saja kamu akan merasa deg-degan meskipun kamu sudah beberapa kali melakukan wawancara kerja tersebut. Ada banyak hal yang perlu kamu perhatikan untuk wawancara kerja mulai dari gaya bicara, penampilan dan etika memakai perhiasan maupun aksesoris lainnya. Tentu saja dalam wawancara kerja kamu tidak akan begitu saja mau …

4 Etika Memakai Perhiasan Saat Wawancara Kerja Selengkapnya »

Perpaduan Cincin Nikah Dua Warna yang Cantik dan Menarik

Perpaduan Cincin Nikah Dua Warna yang Cantik dan Menarik

Warna menjadi hal penting pada saat menentukan cincin pernikahan. Ada yang memilih warna emas kuning, emas putih bahkan ada yang kekinian rosegold. Salah satu yang sedang tren adalah cincin nikah dua warna. Perpaduan dua warna akan membuat cincin tampak istimewa. Kamu dan pasangan mungkin sudah berpikir untuk memesan cincin nikah dengan dua warna. Nah, ketahuilah …

Perpaduan Cincin Nikah Dua Warna yang Cantik dan Menarik Selengkapnya »

Mau Pilih Cincin Nikah Emas Polos

Mau Pilih Cincin Nikah Emas Polos? Kenali Kelebihannya!

Sebagai pasangan yang ingin menikah tentu pemilihan cincin nikah adalah hal yang tak boleh terlewatkan. Salah satu model yang cukup banyak diminati adalah cincin nikah emas polos. Sebelum memilih model ini, kamu sebaiknya memahami keuntungan memakai model cincin ini. Cincin model polos sangat cocok bagi kamu dan pasangan yang tak mau ribet. Biasanya toko perhiasan …

Mau Pilih Cincin Nikah Emas Polos? Kenali Kelebihannya! Selengkapnya »

Cincin Nikah Model Terbaru yang Populer di 2020

Cincin Nikah Model Terbaru yang Populer di 2020

Cincin merupakan bagian yang tidak terpisahkan dalam persiapan pernikahan. Pastinya kamu dan pasangan ingin mendapatkan cincin impian, salah satunya dengan memilih cincin nikah model terbaru. Berikut ada beberapa rekomendasi model dan tips untuk memilih cincin dengan model yang terbaru. Tren menjadi hal yang wajar dalam industri fashion. Banyak orang yang memilih cincin nikah model terbaru …

Cincin Nikah Model Terbaru yang Populer di 2020 Selengkapnya »

Karakteristik dan Berbagai Model Cincin Nikah Rose Gold

Karakteristik dan Berbagai Model Cincin Nikah Rose Gold

Pernikahan menjadi momen yang sakral bagi setiap pasangan. Salah satu simbol yang harus ada adalah cincin. Nah, semakin ke sini semakin banyak model cincin yang dipakai oleh para pengantin. Salah satu yang cukup digemari adalah cincin nikah rose gold. Ada banyak alasan mengapa banyak orang menyukainya. Salah satunya adalah dari warnanya. Nah, sebelum memilih cincin …

Karakteristik dan Berbagai Model Cincin Nikah Rose Gold Selengkapnya »

Mengenal Lebih Dekat Cincin Nikah Emas 24 Karat

Mengenal Lebih Dekat Cincin Nikah Emas 24 Karat

Pastinya kamu pernah mendengar bahwa cincin terbaik adalah cincin emas 24 karat. Apalagi jika kamu sedang memilih cincin nikah, pastinya memikirkan apa itu cincin nikah emas 24 karat? Maka dari itu, kenali terlebih dulu arti dari 24 karat serta cara memilihnya yang tepat. Mengenal Arti Kadar Emas Sebenarnya dalam sebuah perhiasan bahkan emas sekalipun, bukan …

Mengenal Lebih Dekat Cincin Nikah Emas 24 Karat Selengkapnya »

Kenali Cara Memilih Cincin Nikah Emas Putih dengan Tepat

Kenali Cara Memilih Cincin Nikah Emas Putih dengan Tepat

Salah satu proses persiapan pernikahan yang penting adalah memilih cincin nikah. Nah, salah satu jenis yang banyak dipilih adalah cincin nikah emas putih. Bila kamu ingin memakainya, ada beberapa pertimbangan yang harus dipikirkan serta ada beberapa tips untuk membeli cincin satu ini. Tips Memilih Cincin Kawin Emas Putih Pastinya kamu harus mengetahui cara yang tepat …

Kenali Cara Memilih Cincin Nikah Emas Putih dengan Tepat Selengkapnya »

Model Cincin Nikah Emas Unik Karya V&Co Jewellery

Model Cincin Nikah Emas Unik Karya V&Co Jewellery

Sebagai calon pengantin, kamu dan pasangan mungkin akan mencari model cincin yang sesuai dengan konsep pernikahan. Pastinya banyak yang menginginkan cincin yang kekinian. Salah satunya adalah berbagai cincin nikah emas unik berikut ini. Model atau desain menjadi hal penting pada saat memilih cincin pernikahan. Maka kamu dan pasangan harus mendiskusikan hal ini agar mendapatkan model …

Model Cincin Nikah Emas Unik Karya V&Co Jewellery Selengkapnya »

Hal yang Wajib Diketahui Sebelum Membeli Cincin Nikah Palladium

Hal yang Wajib Diketahui Sebelum Membeli Cincin Nikah Palladium

Ada banyak varian perhiasan yang bisa kamu pakai sebagai cincin nikah. Salah satunya adalah cincin nikah palladium. Sebelum kamu memilih dan membeli cincin tersebut, ada baiknya kamu memahami kelebihan dan kekurangan serta karakteristik dari cincin ini. Jika dilihat dari sejarahnya, bisa dibilang bahwa logam palladium tidak langsung dijadikan cincin saat ditemukan. William Hyde Wollaston merupakan …

Hal yang Wajib Diketahui Sebelum Membeli Cincin Nikah Palladium Selengkapnya »

Wajib Tahu, Ini Kelebihan dan Kekurangan Cincin Nikah Emas Kuning

Wajib Tahu, Ini Kelebihan dan Kekurangan Cincin Nikah Emas Kuning

Saat menikah, cincin menjadi elemen penting yang tidak boleh terlewatkan. Sebagai calon pengantin, kamu dan pasangan mungkin memilih cincin nikah emas kuning sebagai pilihan. Namun, pastikan terlebih dahulu kamu memahami kelebihan serta kekurangannya. Kelebihan: Salah satu kelebihan dari cincin jenis ini adalah tidak menyebabkan reaksi alergi. Maka, cincin ini sangat cocok bagi kamu atau pasangan …

Wajib Tahu, Ini Kelebihan dan Kekurangan Cincin Nikah Emas Kuning Selengkapnya »