Perhiasan

Apakah Kamu Sudah Tahu Cincin Emas Hitam

Apakah Kamu Sudah Tahu Cincin Emas Hitam?

Mungkin kamu terbiasa melihat cincin berwarna emas kuning, putih bahkan rosegold. Namun ada tren terbaru yang bisa jadi pilihan untuk perhiasan kamu yaitu cincin emas hitam. Jadi kamu bisa memilih warna hitam sebagai warna perhiasan. Tren ini sudah cukup banyak. Artinya banyak orang yang menginginkan gaya cincin emas berwarna hitam ini. Sebenarnya tren dari cincin …

Apakah Kamu Sudah Tahu Cincin Emas Hitam? Selengkapnya »

5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Cincin Emas Simple

5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Cincin Emas Simple

Banyak orang yang tak suka perhiasan dengan gaya yang mewah dan glamor. Maka dari itu, kamu bisa memilih cincin emas simple. Untuk membuat model cincin yang sederhana, ada sederet hal yang perlu kamu perhatikan. Dengan demikian kamu bisa mendapatkan cincin yang sesuai dengan keinginan. 1. Budget Hal utama adalah soal budget. Ketika sebelum datang ke …

5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Cincin Emas Simple Selengkapnya »

Mengapa Perlu Mempertimbangkan Cincin Emas Polos

Mengapa Perlu Mempertimbangkan Cincin Emas Polos?

Ketika memilih perhiasan banyak orang memilih perhiasan yang bervariasi dengan banyak aksen bahkan berlian. Namun, ada beberapa orang yang senang dengan cincin emas polos. Sebenarnya ada banyak manfaat jika kamu memakai cincin emas polos. Tak hanya dari segi harga melainkan dari segi penampilan dan faktor lainnya. Bahan yang Cocok untuk Cincin Emas Polos Bahan yang …

Mengapa Perlu Mempertimbangkan Cincin Emas Polos? Selengkapnya »

Berapa Harga Cincin Perak yang Umum di Pasaran?

Berapa Harga Cincin Perak yang Umum di Pasaran?

Cincin merupakan salah satu perhiasan yang cukup umum dipakai. Apalagi pada proses pernikahan maupun tunangan, cincin digunakan sebagaai tanda komitmen satu sama lain. Cincin tak hanya berhubungan dengan emas saja. Jika kamu ingin memiliki perhiasan yang lebih murah, kamu bisa membeli yang dari bahan perak. Kira-kira berapa harga cincin perak? Jika dilihat, cincin perak pada …

Berapa Harga Cincin Perak yang Umum di Pasaran? Selengkapnya »

Rekomendasi Model Cincin Simpel dan Tetap Elegan

Rekomendasi Model Cincin Simpel dan Tetap Elegan

Ada banyak faktor penting ketika kamu membuat cincin. Salah satunya adalah modelnya. Tentu ada orang yang suka dengan model mewah dan banyak ukiran misalnya. Namun, adapula yang senang memakai model cincin simple. Jika kamu termasuk orang yang simpel, ada sederet model cincin yang sederhana namun tetap elegan. Cincin model polos sangat cocok bagi kamu yang …

Rekomendasi Model Cincin Simpel dan Tetap Elegan Selengkapnya »

Cara Mengatasi Cincin Kebesaran

Bagaimana Cara Mengatasi Cincin Kebesaran?

Saat memilih cincin, tentu kamu menginginkan model dan bahan yang terbaik dan sesuai dengan keinginan. Namun, ada hal yang tak boleh terlewatkan dan memainkan peran ukuran cincin. Jika salah ukur bisa jadi kamu mendapat cincin kebesaran dan malah merasakan rasa tidak nyaman. Lantas bagaimana cara agar ukuran jari pas dan cincin tidak kebesaran? Hal lain …

Bagaimana Cara Mengatasi Cincin Kebesaran? Selengkapnya »

Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Memilih Cincin Emas Pria 1

Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Memilih Cincin Emas Pria

Cincin emas tidak hanya dipakai oleh kaum hawa saja. Banyak pria juga yang senang memakai cincin emas. Apalagi ada tradisi cincin nikah yang membuat para pria harus memakai cincin dalam kehidupan sehari-hari. Maka, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat memilih cincin emas pria. 1. Menentukan Budget Pertama tentu dari segi budget. Kamu harus mengetahui …

Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Memilih Cincin Emas Pria Selengkapnya »

8 Hal yang Perlu Kamu Ketahui Seputar Cincin Titanium

8 Hal yang Perlu Kamu Ketahui Seputar Cincin Titanium

Ada banyak jenis bahan cincin yang bisa kamu pilih. Tentu banyak orang yang memikirkan emas putih maupun kuning yang dijadikan bahan dasarnya. Mungkin juga ada bahan lainnya seperti perak hingga palladium. Namun, tahukah kamu bahwa ada bahan lain yang bisa kamu pilih yaitu cincin titanium. Yuk kenali lebih dalam mengenai perhiasan ini. 1. Bahan yang …

8 Hal yang Perlu Kamu Ketahui Seputar Cincin Titanium Selengkapnya »

Apa yang Harus Diperhatikan Saat Memilih Cincin Berlian Pria?

Apa yang Harus Diperhatikan Saat Memilih Cincin Berlian Pria?

Berlian merupakan batu yang begitu indah dan memberikan kesan mewah dan elegan. Perhiasan seperti cincin akan tampak semakin cantik bila disematkan pada cincin. Tak hanya kaum hawa saja yang bisa memakai cincin dengan berlian. Para pria juga banyak yang tertarik memakainya. Bagaimana cara memilih cincin berlian pria yang tepat? Ini tips dan triknya. Jika kamu …

Apa yang Harus Diperhatikan Saat Memilih Cincin Berlian Pria? Selengkapnya »

6 Model Cincin Berlian yang Sedang Hits dan Wajib Anda Ketahui

Ini Koleksi Model Cincin Berlian Terbaru yang Elegan

Salah satu hal yang dipertimbangkan saat membeli cincin berlian adalah memilih model cincin berlian terbaru. Pastinya kamu menginginkan model yang kekinian dan pastinya elegan dan mewah. Seperti apa koleksi terbaru dari cincin berlian? Bagaimana cara memilih cincin berlian yang tepat? Berikut informasi selengkapnya. Keunggulan dari cincin berlian adalah kemewahan dan elegan yang membuat siapapun jatuh …

Ini Koleksi Model Cincin Berlian Terbaru yang Elegan Selengkapnya »