Perhiasan

jenis mutiara

Apa Saja Jenis Mutiara untuk Perhiasan?

Perhiasan mutiara adalah salah satu jenis perhiasan yang harus dimiliki pada koleksi perhiasan kamu. Tetapi, memilih mutiara tidak boleh sembarangan juga, lho. Jika ingin membeli perhiasan mutiara, setidaknya kamu memiliki pengetahuan dasar tentang mutiara. Seperti harga, jenis mutiara, dan lain-lain. Seperti yang sudah disebutkan tadi, hal yang harus kamu pahami adalah harga dan berbagai jenis …

Apa Saja Jenis Mutiara untuk Perhiasan? Selengkapnya »

merawat emas

Merawat Emas itu Penting!

Emas sering disebut sebagai logam mulia. Predikat ini diberikan bukan hanya karena nilai moneternya yang diakui di seluruh dunia, melainkan juga karena karakteristik logam ini sendiri. Para arkeolog tidak jarang menemukan benda-benda antik berbahan emas yang tersimpan selama berabad-abad dengan kondisi yang masih seperti baru. Tetapi, logam mulia pun bisa kehilangan kilau aslinya dan membutuhkan …

Merawat Emas itu Penting! Selengkapnya »

Berlian Palsu di Pasaran, Kamu Harus Hati-Hati!

Berlian adalah salah satu batu permata yang diminati oleh banyak orang. Sebagai perhiasan, berlian juga sangat populer di kalangan wanita. Namun, banyak dari kita yang kurang pengetahuan tentang berlian. Tahunya cuma kelihatan mewah dan wah. Memilih batu berlian bukanlah hal yang mudah. Harga berlian asli yang tinggi, seringkali menjadi celah bagi para oknum untuk berbuat …

Berlian Palsu di Pasaran, Kamu Harus Hati-Hati! Selengkapnya »

9 Cara Memperbaiki Kerusakan pada Perhiasan

Perhiasan menjadi aksesoris yang pasti digunakan oleh semua orang, terutama para wanita untuk menyempurnakan penampilan. Perhiasan yang digunakan setiap hari, rentan mengalami berbagai kerusakan. Ketika kamu merasa bahwa perhiasanmu rusak, kamu pasti akan segera memperbaikinya. Nah, V&Co Jewellery punya 9 Cara Memperbaiki Kerusakan pada Perhiasan. 1. Mengatasi Perhiasan Kusam Perhiasan emas yang sering digunakan ataupun …

9 Cara Memperbaiki Kerusakan pada Perhiasan Selengkapnya »

Hallmark pada Perhiasan

Hallmark pada Perhiasan, Gunanya Apa?

Hallmark pada perhiasan dibuat untuk menunjukkan seberapa murni emas tersebut dalam sepotong perhiasan emas. Hal ini termasuk tanda dari kantor pengujian yang bersertifikat kemurnian serta kehalusan atau karat emas.  Hallmark dapat juga mencakup informasi berharga tentang pabrikan dan asalnya. Ketahui lebih dalam tentang hallmark pada perhiasan dengan membaca artikel ini sampai akhir! Apa itu Hallmark? …

Hallmark pada Perhiasan, Gunanya Apa? Selengkapnya »

Apakah Bahan Palladium itu?

Apakah Bahan Palladium itu?

Bahan palladium sendiri adalah komponen penting dalam elektronik, dan digunakan pada banyak bentuk teknologi seperti sel bahan bakar (seperti baterai). Belum banyak yang mengetahui bahwa palladium ditemukan pada Juli 1802 oleh William Hyde Wollaston.  Berbicara tentang sejara palladium, bahan ini telah digunakan sebagai logam berharga pada perhiasan sejak 1939, sebagai alternatif platina untuk membuat emas …

Apakah Bahan Palladium itu? Selengkapnya »

gold plated

Gold Plated dan Emas Murni, Apa Bedanya?

Perhiasan emas memang bisa mempercantik penampilan kamu. Namun sayangnya, harga perhiasan emas tidaklah murah. Tidak semua orang mampu untuk membeli perhiasan emas asli. Maka dari itu, perhiasan gold plated (lapis emas) ada. Perhiasan ini menjadi solusi untuk kamu yang ingin membeli emas namun tidak memiliki budget yang cukup banyak. Bagi banyak pecinta perhiasan, perhiasan gold …

Gold Plated dan Emas Murni, Apa Bedanya? Selengkapnya »

keunggulan berlian

Keunggulan Berlian dengan Perhiasan Lain

Apa itu berlian? Diamond, berasal dari bahasa Yunani adamas yang berarti ‘tidak terkalahkan’. Ini sesuai dengan sifat aslinya yaitu batu alam paling keras di bumi. Dalam bahasa Latin disebut juga adamare yang artinya mencintai dengan sepenuh hati. Berlian merupakan salah satu batu permata yang paling berharga di Bumi. Berlian adalah intan yang diasah baik-baik hingga …

Keunggulan Berlian dengan Perhiasan Lain Selengkapnya »

Kenapa Gelang Emas Simple Lebih Digemari

Kenapa Gelang Emas Simple Lebih Digemari? Cek 3 Alasannya!

Kamu suka mengenakan gelang emas simple sebagai pelengkap gaya keseharian? Jika ya, kamu tidak sendiri! Saking sukanya, tanpa sadar kamu mengenakan gelang emas yang itu-itu saja. Gelang emas memang lebih disukai karena banyak hal. Namun, ini dia tiga alasan utama mengapa gelang emas simple lebih disukai. Mudah disesuaikan dengan berbagai gaya dan kesempatan Tiap aktivitas …

Kenapa Gelang Emas Simple Lebih Digemari? Cek 3 Alasannya! Selengkapnya »

10 Model Perhiasan Emas Terbaru 2019

10 Model Perhiasan Emas Terbaru 2019, Jangan Sampai Luput dari Koleksi Anda

Perhiasan adalah benda cantik yang digunakan untuk mempercantik diri. Biasanya wanita suka sekali dengan perhiasan-perhiasan yang menurutnya bisa menambah kepercayaan di dalam diri mereka. Beragam bahan perhiasan dan desain perhiasan pun menjadi salah satu hal yang harus diperhatikan dalam membeli perhiasan, karena banyak sekali perhiasan emas terbaru 2019 ini. Selera juga menjadi pertimbangan dalam pemilihan …

10 Model Perhiasan Emas Terbaru 2019, Jangan Sampai Luput dari Koleksi Anda Selengkapnya »